Biru Indigo on LinkedIn

Translate

Biru Indigo Furniture. Diberdayakan oleh Blogger.
Okezine - Template
Furniture Kombinasi Bambu
Ragam Furniture di dunia cukup banyak dan mempunyai ciri khas masing-masing, Model itu terbentuk seiring permintaan atau pesanan. Furniture dari kayu jati di Indonesia Cukup lumayan banyak dan variatif. meski menggunakan bahan yang sama tetapi bentuk atau model tidak akan selalu sama. Di Indonesia sendiri model-model tersebut sering dipengaruhi model dari banyak negara-negara di dunia, seperti spanyol, perancis, jepang, Italy dan masih banyak lagi. Indonesia adalah salah satu negara pengExport furniture terbesar di dunia, juga pengExport...
Okezine - Template
Sekilas tentang Bambu
Ada banyak jenis bambu di indonesia, hampir semua jenis bambu di indonesia dapat bernilai ekonomis. Mudah didapat, dan mudah untuk diproses dan dibentuk sesuai keinginan. Bambu mempunyai banyak sebutan disetiap daerah, Seperti: Pring(Jawa), Tiing(Bali). Bambu dapat tumbuh di tanah Basah disepanjang sungai Mulai dataran rendah hingga ketinggian 1200 m, di tanah marjinal atau di sepanjang sungai, tanah genangan, pH optimal 5-6,5, tumbuh paling baik pada dataran rendah.. Tinggi mencapai 30 meter, batang berbulu hingga 15-18 cm dengan jarak buku 20-40 cm.
Okezine - Template
Proses Furniture
Furniture khususnya dari kayu,sering dihadapkan pada waktu dan kwalitas, memang bagi beberapa perusahaan dapat memenuhi tuntutan tersebut. hal ini juga tergantung dari fihak manajemen, kepala operasional serta dukungan dari para pekerja, loyalitas dan disiplin. Tapi semua itu terkadang belumlah cukup mendukung, jika batas dari tenggang waktu pemesanan masih tergolong normal, serta masih ada pengaruh dari model atau bentuk barang yang dipesan. Furniture yang berbentuk full kayu sedikit lebih mudah karena, hanya terpaku pada satu bahan, dan beberapa detil dan bentuk. Tapi jika barang yang dipesan adalah furniture kombinasi kayu jati …
..
Prev 1 2 3 Next
Rabu, 03 April 2013

Metode Pengobatan Bambu

Ada Bayak cara atau metode dalam pengeringan dan pengobatan Bambu. baik secara tradsional maupun modern. apapun caranyan setidaknya harus disesuaikan dengan kondisi bambu yang akan di obat atau di treatment, karena materi atau barang yang akan di obat dalam produk kami perpaduan kayu jati dan bambu maka, harus dibedakan antara kedua bahan tersebut. Kusus untuk bambu ada beberapa tahap pengobatan dan pengeringan yaitu dengan di obat dengan obat kimia tertentu dicampur sedikit minyak tanah, H20 serta dijemur di terik matahari selamat 3 hari sampai 1 minggu tergantung cuaca dan kondisi barang tersebut. Yang perlu diperhatikan juga bahwa obat bambu tersebut aman bagi manusia juga hewan piaraan lainya. Barang perpaduan kayu jati dan bambu juga perlu perawatan sevara berkala, misalnya ditempat yang lembab mungkin efek umum adalah Jamur, tapi hal ini dapat diatasi hanya dengan membersihkan dengan Lap kering atau lap Basah, tapi bila frekwensi jamur pada bambu terus timbul maka langkah yang harus diambil adalah membawa barang bambu tersebut ke tempat yang tidak lembab dan dijemur di terik matahari dalam beberapa hari, tergantung situasi dan kondisi barang yang berjamur tersebut.
Untuk menhindari jamur pada bambu seperti yang saya jelaskan diatas, adalh dengan memeberikan waktu yang cukup dalam proses pengerjaan barang bambu tersebut, supaya sesuai dengan tahapan-tahapannya. dalam pengiriman juga harus dipilih bahan pembungkus yang tidak berlawanan dengan sifat-sifat kontras dari materi finishing barang tersebut, seperti menghindari untuk menggunakan plastink dengan gelembung udara, jika menggunakan bahan tersebut, jika daerah atau negara yang dituji beriklim panas maka finishing warna yang melekat akan meleleh dan lengket pada plastik tersebut dan menimbulkan bercka-bercak noda pada barangmya.
free counters
For more Teak and Bamboo Furniture Please go to Biru Indigo.com